logo

TNI POLRI AJAK MASYARAKAT TANAM 500 BIBIT POHON DI KECAMATAN BOJONG

Fahri | Dirilis: Minggu, 28 Januari 2024

Pekalongan | mTV Jateng

Jumat, 26 Januari 2024, Tni dan Polri berasama komponen masyarakat Desa Bukur, bahu membahu tanam 500 bibit pohon di Kecamatan Bojong, Kabupaten Pekalongan. Hal ini bertujuan untuk menciptakan lingkungan yang sejuk nan asri, melestarikan lingkungan dan juga mencegah longsor. Kegiatan ini dipimpin oleh perwira penghubung Kodim 0710 Pekalongan Mayor Kav Moch Purbo Suseno dan dihadiri oleh Polres pekalongan, BPBD, Mahasiswa, Pelajar, FKPPI, ormas, Perhutani, Linmas dan masyarakat setempat berjumlah kurang lebih 250 orang. Kegiatan ini juga dilakukan untuk mempererat antara TNI Polri dan masyarakat.

Logo

© mTV jateng 2020. Semua hak dilindungi undang-undang.