logo

Peran BUMDes dalam Mengelola dan Memanfaatkan Sumber Daya Lokal untuk Kesejahteraan Ekonomi Desa

Tim mTV Jateng | Dirilis: Jumat, 1 November 2024

Pekalongan | mTV Jateng

Desa merupakan garda terdepan dalam pembangunan ekonomi. Dengan kekayaan sumber daya lokal yang dimiliki, seperti pertanian, kerajinan, dan pariwisata, desa memiliki potensi besar untuk tumbuh dan berkembang. Namun, untuk mencapai potensi tersebut, diperlukan strategi yang tepat, terutama melalui Badan Usaha Milik Desa atau BUMDes, dengan demikian BUMDes dapat dioptimalkan untuk memanfaatkan sumber daya lokal secara efektif, meningkatkan kesejahteraan masyarakat, dan mendorong pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan.(*/ae)

Logo

© mTV jateng 2020. Semua hak dilindungi undang-undang.